KETIKA PEREMPUAN BERAKSI, APA KATA DUNIA?


-
-
Sejak awal bulan Januari tahun 2018 ini timeline facebook saya selalu membuat status mengenai EMAK JAGOAN. Emak Jagoan itu apa sih?

Baiklah bagi yang ketinggalan, saya akan share ulang disini apa itu Emak Jagoan.
Secara defenisi, Emak Jagoan itu adalah kumpulan para perempuan yang punya niat besar dan effort luar biasa untuk mau maju dengan cara berdagang, bisnis, jualan.

Tujuannya apa? Supaya bisa bebas dari utang dan bisa melangkah bersama keluarga tercinta ke baitullah.
Subhanallah...

Sesimpel dan sesederhana itu.
Sesuai dengan visi dan misi Indscript yang sejak awal 10 tahun berdiri, kami secara bersama-sama berusaha memberi wadah para perempuan yang ingin meng-aktualisasikan diri, menambah penghasilan, membantu suami mencari nafkah dan syukur-syukur bisa mandiri secara finansial.

Nah, Emak Jagoan adalah salah satu program  unggulan kami tahun ini. Ruang lingkup Emak Jagoan adalah seputar marketer tim INDBLACK. Itu loh produk HANDSOCK yang premium itu, yang punya tujuan mulia yakni membantu perempuan lain dari jerat riba.
Masyaallah, sungguh mulia...

Iya produk indblack, mahal
Iya, handsock indblack, premium
Tapi enggak mustahil kok buat para perempuan yang tergabung dalam Emak Jagoan buat mundur teratur cantik. Buktinya, penjualan makin naik. Yang 'mupeng' jadi makin banyak dengan bisnis ini. Syaratnya Cuma satu, SERIUS.

Yaa maksudnya bukan berarti yang sudah daftar ada yang tidak serius.
Serius disini dalam arti, mau di 'gembleng' sama saya dan teh Fenni Solehati. Mau menyediakan waktu untuk berbisnis. Dan yang paling penting adalah mau belajar hal-hal baru.

Kenapa?

Sebab, bisnis itu dinamis
Selalu ada pergerakan naik turun, dan mental Anda sudah siap lahir batin dengan dunia . bisnis yang fluaktuatif.

Wow, sepertinya sangat menantang ya?
Jelas doong...

Karena disinilah wadahnya para emak bersiap beraksi bersama-sama.
Jangan remehkan penampilan emak berdaster, sebab kalau sudah bicara dan action dalam dunia bisnis per- online-an, beuhh... saksikan sendiri dahsyatnya...

Masih betah baca artikel ini lama-lama dan mengabaikan kesempatan yang belum datang dua kali ini?
Hmm...

Emak Jagoan, tunjukkan potensimu...!

No comments:

Post a Comment